Rapat Kerja Cabang DPC GEKRAFS Kota Tidore Kepulauan Tahun 2023.
Mewakili Wakil Walikota, Staf Ahli Walikota Bidang Kemasyarakatan dan SDM Yakub Husain, membuka secara resmi Rapat Kerja Cabang DPC GEKRAFS Kota Tidore Kepulauan Tahun 2023, dengan mengusung tema “Manifestasi Gekrafs Tidore Menuju Kota Kreatif dan Kolaboratif” bertempat di Aula Penginapan Visal, Kelurahan Gamtufkange, Minggu (19/2/2023). Dalam kesempatan tersebut, Yakub Husain menyampaikan apresiasi atas terlaksananya kegiatan […]