Monthly Archives: October 2021

BNN Tidore Gelar Workshop Penguatan Kapasitas Insan Media

Badan Narkotika Nasional (BNN) Kota Tidore Kepulauan menggelar Workshop penguatan kapasitas insan media untuk mendukung Kota Tanggap Narkoba (KOTAN) Tahun 2021 di Ruang Rapat Penginapan Visal, Kelurahan Gamtufkange, Kamis (28/10/2021). Workshop yang digelar untuk mendukung Kota Tanggap Ancaman Narkoba (Kotan) diisi dengan materi oleh beberapa narasumber diantaranya Kepala BNN Kota Tidore Busranto Abdulatif , Kepala […]

Upacara Hari Sumpah Pemuda Ke – 93

Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-93 Tahun Pemerintah Kota Tidore Kepulauan, Kamis (28/10/2021) berlangsung lancar dan khidmat. Upacara dipusatkan di halaman Kantor Walikota Tidore dan dipimpin oleh Walikota Tidore Kepulauan Capt H. Ali Ibrahim yang bertindak selaku Inspektur Upacara. Ikrar Sumpah Pemuda dibacakan dengan lantang dan lugas oleh kelompok Pembaca Teks Putusan Kongres Pemuda Tahun […]

Vaksinasi Massal Dalam Rangka Hari Sumpah Pemuda ke 93 Tahun

Dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda ke-93 Tahun, Pemerintah Kota Tidore Kepulauan dalam hal ini Dinas Pemuda dan Olahraga bekerjasama dengan Dinas Kesehatan Kota Tidore Kepulauan menggelar Vaksinasi Massal di halaman Kantor Walikota Tidore, Kamis (28/10/2021) Sasaran vaksinasi massal ini untuk para pemuda, namun juga pelayanan tetap dibuka untuk masyarakat umum. Tenaga medis yang disiapkan […]

Jalin Silaturahmi, Wali Kota Tidore Hadiri Ramah Tamah HIKMAT

Walikota Tidore Kepulauan Capt H. Ali Ibrahim menghadiri acara Ramah Tamah sekaligus Silaturahmi Himpunan Keluarga Maluku Tenggara (HIKMAT) Kota Tidore Kepulauan dengan Kontingen STQ Nasional XXVI Provinsi Maluku di Tidore yang berlangsung di Aula SMA Negeri 1 Tikep, Sabtu (23/10/2021) Pada kesempatan tersebut, Walikota Tidore Kepulauan Capt H. Ali Ibrahim yang juga sebagai sesepuh Himpunan […]

Test SKD CPNS Kota Tidore Kepulauan Tahun 2021 Berakhir

Pelaksanaan test Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Kota Tidore Kepulauan Tahun 2021 berakhir aman, lancar dan sukses. Berakhirnya pelaksanaan test SKD ini ditandai dengan penyerahan hasil Seleksi dari Koordinator Tim BKN Regional XI Manado Nasarudin kepada Pemerintah Daerah Kota Tidore Kepulauan yang diterima oleh Asisten Sekda Bidang Administrasi Umum Halil Achmad di […]

Persipan Surya Bhaskara Jaya LXX Tahun 2021

Pemerintah Daerah Kota Tidore  terus melakukan koordinasi dengan Danlanal Ternate  dalam mensukseskan vaksinasi dan sunatan masal yang akan dilaksanakan di Kota Tidore dalam rangka Surya Baskara Jaya LXX Tahun 2021, di lantai dua kantor walikota Tidore, Jumat (1//10/2021). Rapat dipimpin Staf Ahli Walikota Bidang Kemasyarakatan dan SDM Yakub Husain dan dihadiri oleh perwakilan Danlanal Ternate, […]

Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Bersama Presiden

Mewaliki Pemerintah Kota Tidore Kepulauan Kepala seksi Kurikulum dan Kesiswaan PAUD Dinas Pendidikan Kota Tidore Kepulauan Halik Soleman dan Kasatpol PP Drs. Yusuf Tamnge mengikuti Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila yang berlangsung secara vitual melalui zoom meeting di ruang rapat Walikota, Jumat (1/10/2021) Upacara yang digelar secara terbatas dan diikuti secara virtual tersebut dipimpin langsung […]

Target & Realisasi PAD Tahun 2021

Sekretaris Daerah Kota Tidore Kepulauan Ismail Dukomalamo memimpin rapat terkait Target dan Realisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD) Tahun 2021 untuk SKPD Kota Tidore Kepulauan dari bulan Januari sampai bulan September Tahun Anggaran 2021, rapat tersebut didampingi oleh Kepala Badan Pendapatan Daerah Kota Tidore  Kepulauan Mansyur, dan dihadiri oleh OPD terkait yang bertempat di ruang rapat […]

Walikota Tidore Kepulauan Melantik Kepala SKB & 64 Kepala Sekolah

Walikota Tidore Kepulauan Capt H. Ali Ibrahim secara resmi melantik Kepala Sanggar Kegiatan Belajar (SKB) Kota Tidore Kepulauan dan 64 Kepala Sekolah TK, SD, SMP di Lingkungan Pemerintah Daerah Kota Tidore Kepulauan dalam Upacara Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan yang berlangsung di Aula Sultan Nuku Kantor Walikota Tidore, Jumat (1/10/2021) Pelantikan Kepala Sanggar Kegiatan Belajar […]

Walikota Tidore Kepulauan Menghadiri Sidang Senat Terbuka & Wisuda IX IAIN Ternate Tahun Akademik 2021-2022

Walikota Tidore Kepulauan Capt. H. Ali Ibrahim, M.H menghadiri Sidang Senat Terbuka dan Wisuda IX Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Ternate Tahun Akademik 2021-2022 di Aula IAIN Kelurahan Akehuda, Kota Ternate, Kamis (30/9/2021). Capt. H. Ali Ibrahim, M.H bersama Gubernur Maluku Utara KH. Abdul Gani Kasuba dan Katib Aam PBNU KH. Yahya Cholil Staquf yang […]