Author: tidore

Jawaban Walikota Tidore Kepulauan Atas Pandanagn Fraksi Paripurna ke 7 Masa Persidangan III

Setelah mendengarkan pandangan umum Fraksi-fraksi Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Tidore Kepulauan pada beberapa hari lalu, Walikota Tidore Kepulauan Capt, H. Ali Ibrahim memberikan jawaban melalui Rapat Paripurna ke 7 masa persidangan III dengan agenda Jawaban Walikota atas pandangan umum Fraksi-fraksi DPRD atas Ranperda Laporan Pertanggungjawaban (LPJ) Pelaksanaan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Tahun […]

Podcast BAKUGASA ASNetral

Menindak lanjuti Memory of Understanding (MoU) antara Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Propinsi Maluku Utara dengan Pemerintah Kota Tidore Kepulauan beberapa waktu lalu tentang Program Gerakan Sadar Neralitas ASN (BAKUGASA ASNetral), maka Walikota Tidore Kepulauan Capt H. Ali Ibrahim hadir dalam podcast milik Bawaslu, Senin (21/6) bertempat di Kantor Bawaslu Propinsi Maluku Utara di Kota Ternate. Walikota Tidore […]

Pembekalan Kepemimpinan Pemerintahan Dalam Negeri

Walikota Tidore Kepulauan, Capt. H. Ali Ibrahim mengikuti Pembekalan Kepemimpinan Pemerintahan Dalam Negeri bagi Kepala Daerah hasil Pemilu Kepala Daerah Serentak Tahun 2020 yang dilaksanakan oleh Kementerian Dalam Negeri, dan dibuka langsung oleh Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian secara tatap maya atau virtual, Senin (7/6) langsung dari Jakarta. Dalam arahannya secara virtual Menteri Dalam Negeri […]

GARAKI RASAI Hari Lingkungan Hidup Sedunia Yang Ke-47

Di sela-sela apel pagi gabungan, Sekretaris Daerah Kota Tidore Kepulauan Ismail Dukomalamo meresmikan Motto Lingkungan Hidup Kota Tidore Kepualuan yakni GARAKI RASAI yakni Gerakkan dan Aksi Ramah Lingkungan, Bersih, Asri dan Lestari sekaligus menyampaikan Selamat Hari Lingkungan Hidup Sedunia yang ke 47, Senin (7/6) di Halaman Kantor Walikota. Dalam arahan tertulis Walikota Tidore Kepulauan saat […]

Apel Gabungan Kembali Di Gelar

Pemerintah Kota Tidore Kepulauan menggelar apel pagi gabungan perdana setelah beberapa waktu terhenti, Sekretaris Daerah Kota Tidore Kepulauan, Ismail Dukomalamo langsung memimpin apel pagi gabungan, di halaman Kantor Walikota, Senin (7/6). Sekda Ismail Dukomalamo dalam arahannya menyampaikan terima kasih kepada seluruh Organisasi Perangkat Daerah (OPD), pegawai Pemerintah Kota Tidore Kepulauan dan terkhusus kepada Kepala Badan […]

Lomba Mancing Mania Dies Natalis Ke- 57 Unkhair

Walikota Tidore Kepulauan Capt. H. Ali Ibrahim, M.H menghadiri Pembukaan Lomba Mancing Mania yang diselenggarakan Universitas Khairun (Unkhair) Ternate di Desa Modayama, Kecamatan Kayoa Utara, Halmahera Selatan, Maluku Utara. Sabtu (05/6/2021). Lomba Mancing Mania dalam rangka Dies Natalis Ke- 57 Tahun Unkhair Ternate dibuka secara resmi oleh Bupati Kabupaten Halmahera Selatan Hi Usman Sidik. Dalam […]

SEKDA Menutup Dengan Resmi Tournament Sepakbola Gawang Sedang Fato Cup IV Tahun 2021

Sekretaris Daerah Kota Tidore Kepulauan Ismail Dukomalamo menutup dengan resmi Tournament Sepakbola Gawang Sedang Fato Cup IV Tahun 2021 di lapangan Sepakbola Kelurahan Topo, Kecamatan Tidore, Minggu (6/6/2021) sore. Penutupan Tournament Fato Cup IV diawali dengan pertandingan Grand Final antara Serdadu FC dari Kelurahan Soadara berhadapan dengan The Ganers FC dari Kelurahan Tambula (sebagai juara bertahan). Pertandingan Grand Final […]

Pembukaan Tournament Volleyball Walikota Cup I Tahun 2021

Walikota Tidore Kepulauan Capt H. Ali Ibrahim didampingi oleh Wakil Walikota Muhammad Sinen membuka secara resmi Tournament Volleyball Walikota Cup I Tahun 2021 yang berlangsung di stadion Grecelle Sport Kelurahan Tomalou, Sabtu (5/6/2021) Malam. Walikota dalam sambutannya menyampaikan komitmen bersama Wakil Walikota Muhammad Sinen sesuai dengan janji-janji politik dan visi misi pada periode kedua ini […]

Walikota Menerima Dosis Ke Dua Vaksin Sinovac

Setelah melakukan vaksinasi perdana pada Jumat (9/5) lalu, Walikota Tidore Kepulauan Capt. H Ali Ibrahim didampingi oleh Kepala Dinas Kesehatan dr. Abdullah Marajabessy dan Kepala Puskesmas Soasio Zulaiha Ali melakukan penyuntikan vaksin sinovac kedua kalinya di Puskesmas Soasio Kelurahan Tomagoba Kecamatan Tidore, Jumat (4/6/2021) Dalam kesempatan tersebut Walikota Capt Ali Ibrahim mengatakan pelayanan vaksinasi ini […]

Wakil Walikota Mengukuhkan Badan Syara Masjid Nurul Iman Kel. Rum

Wakil Walikota Tidore Kepulauan Muhammad Sinen bersama Istri Rahmawaty Muhammad Sinen menghadiri  Kegiatan Silaturahmi dengan Wakil Walikota Tidore Kepulauan dan Pengukuhan Badan Syara Masjid Nurul Iman yang diselenggarakan Oleh Masyarakat Kelurahan Rum di Masjid Nurul Iman Lingkungan 3 Kahar Kelurahan Rum Kecamatan Tidore Utara, Kamis (3/6/2021). Dalam acara Silaturahmi ini Wakil Walikota Muhammad Sinen  membuka […]