Daily Archives: 19 October 2023

Rapat Pembahasan Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSPN)

Hal tersebut dibahas pada Rapat Pembahasan Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSPN) yang dipimpin Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kota Tidore Kepulauan Daud Muhammad bersama Prof. DR. Husain Alting. Rapat pembahasan tersebut di hadiri Staf Ahli Bidang Kemasyarakatan dan SDM Yakub Husain, Irfan Ahmad sejarawan Maluku Utara, Asisten Setda Bidang Pemerintahan dan Kesra Sofyan Saraha, serta […]

(IGTKI) Kota Tidore Kepulauan mewakili Propinsi Maluku Utara berhasil meraih juara favorit lomba Permainan Anak Ciptaan Guru

Ikatan Guru Taman Kanak-Kanak Indonesia (IGTKI) Kota Tidore Kepulauan mewakili Propinsi Maluku Utara berhasil meraih juara favorit lomba Permainan Anak Ciptaan Guru dalam Ajang Pekan Olahraga dan Seni (PORSENI) IGTKI PGRI X tingkat Nasional Tahun 2023 di Taman Impian Ancol Jakarta. Ajang PORSENI IGTKI PGRI  X tingkat Nasional ini diikuti ratusan guru TK/Paud dari 34 […]

Kegiatan donor di lingkungan Pemerintah Kota Tidore Kepulauan

Acara pelantikan pengurus Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Tidore Kepulauan Masa Bhakti Tahun 2023-2028 dirangkaikan dengan kegiatan Donor Darah, kerjasama antara PMI Kota Tidore Kepulauan dengan Dinas Kesehatan dan Rumah Sakit Umum Daerah Tidore (RSUD) yang bertempat di samping kanan Aula Sultan Nuku Kantor Walikota, Rabu (18/10/2023). Pada kegiatan donor darah tersebut, Wakil Walikota Tidore […]

Pelantikan Ketua Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Tidore Kepulauan Masa Bhakti Tahun 2023-2028

Wakil Walikota Tidore Kepulauan, Muhammad Sinen resmi dilantik sebagai Ketua Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Tidore Kepulauan Masa Bhakti Tahun 2023-2028. Pelantikan pengurus PMI Kota Tidore Kepulauan ini oleh Ketua Palang Merah Indonesia (PMI) Provinsi Maluku Utara, Prof. Dr. Husen Alting, di Aula Sultan Nuku Kantor Walikota, Rabu (18/10/2023). Pelantikan Pengurus Palang Merah Indonesia Kota […]