Test SKD CPNS Kota Tidore Kepulauan Tahun 2021 Berakhir
Pelaksanaan test Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Kota Tidore Kepulauan Tahun 2021 berakhir aman, lancar dan sukses. Berakhirnya pelaksanaan test SKD ini ditandai dengan penyerahan hasil Seleksi dari Koordinator Tim BKN Regional XI Manado Nasarudin kepada Pemerintah Daerah Kota Tidore Kepulauan yang diterima oleh Asisten Sekda Bidang Administrasi Umum Halil Achmad di […]