Yearly Archives: 2024

Rapat Identifikasi dan Percepatan Pelaksanaan Mekanisme Kerja di Lingkungan Daerah Provinsi, Kabupaten/Kota

Asisten Sekda Bidang Administrasi Umum, Drs. Yakub Husain didampingi Kepala BKPSDM Kota Tidore Kepulauan Rusdy Thamrin dan Kepala Bagian Organisasi Setda Kota Tidore Kepulauan Munawar Sudin, mengikuti Rapat Identifikasi dan Percepatan Pelaksanaan Mekanisme Kerja di Lingkungan Daerah Provinsi, Kabupaten/Kota yang dilaksanakan melalui Zoom Meeting, di Ruang Rapat Sekda, Kantor Walikota Tidore Kepulauan, Kamis (11/1/2024). Rapat […]

Kegiatan Pembelajaran Berbasis Information Technology (IT)

Bunda Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Kota Tidore Kepulauan Hj. Safia Ali Ibrahim memberikan sambutan sekaligus membuka secara resmi Kegiatan Pembelajaran Berbasis Information Technology (IT) yang diselengarakan oleh Pusat Kegiatan Gugus (PKG) Fomakatinyinga Oba Utara yang bertempat di Gedung Aula TK Negeri Pembina 4 Tidore Kecamatan Oba Utara, Kamis (11/1/2024). Bunda Paud Kota Tidore Kepulauan […]

Kunjungan Kerja Wakapolda Maluku Utara Brigjen Pol. Samudi

Walikota Tidore Kepulauan yang diwakili Sekretaris Daerah Ismail Dukomalamo menghadiri acara Kunjungan Kerja Wakapolda Maluku Utara Brigjen Pol. Samudi bersama sejumlah Pejabat Utama (PJU) Polda Malut di Polresta Tidore, Kamis (11/1/2024). Kunjungan Kerja Wakapolda Maluku Utara di Polresta Tidore dalam rangka kegiatan Tatap Muka dan Arahan kepada Personil Polresta Tidore terkait Netralitas Polri pada Pemilu […]

Acara puncak kegiatan Pesona Budaya Jiko Akelamo dalam rangka Perayaan Hari Jadi Kelurahan Akelamo ke-16

Staf Ahli Walikota Bidang Hukum, Politik dan Pemerintahan Marjan Djumati mewakili Wakil Walikota Tidore Kepulauan pada acara puncak kegiatan Pesona Budaya Jiko Akelamo dalam rangka Perayaan Hari Jadi Kelurahan Akelamo ke-16 di Kelurahan Akelamo Kecamatan Oba Tengah, Rabu (10/01/2024) Dalam sambutannya, marjan menyampaikan, Pesona budaya jiko akelamo yang telah dilaksanakan  merupakan dasar hukum untuk dapat […]

Pelaksanaan Forum Konsultasi Publik Rancangan Awal Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Tahun 2025

Walikota Tidore Kepulauan Capt H. Ali Ibrahim membuka secara resmi Pelaksanaan Forum Konsultasi Publik Rancangan Awal Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Tahun 2025 – 2045 dan Rancangan Awal Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Kota Tidore Kepulauan Tahun 2025, yang diselenggarakan oleh Bapalitbang Kota Tidore Kepulauan, Rabu (10/1/2024). Dalam sambutannnya, orang nomor satu di Kota […]

Wakil Wali (wawali) Kota Tidore Kepulauan, Muhammad Sinen kembali menyambangi rumah warga

Wakil Wali (wawali) Kota Tidore Kepulauan, Muhammad Sinen kembali menyambangi rumah warga. Kali ini berada di dua kelurahan yang berbeda. Kunjungan orang nomor dua di Kota Tidore Kepulauan itu, berlangsung di RT 04 Lingkungan Kampung Baru, Kelurahan Bobo dan RT 003/RW 002 Kelurahan Sarongo Kecamatan Tidore Utara, Selasa (9/1/2024) Diawali dari kelurahan Bobo rumah milik […]

Hibah tanah kepada Lanal Ternate, yang berlokasi di Kelurahan Dowora

Setelah memberikan hibah tanah kepada Lanal Ternate, yang berlokasi di Kelurahan Dowora Kecamatan Tidore Timur, Walikota Tidore Kepulauan Capt H. Ali Ibrahim melakukan koordinasi dengan Komandan Pangkalan TNI-Angkatan Laut (Danlanal) Ternate, Letnan Kolonel (Letkol) Mar Ridwan Aziz terkait percepatan pembangunan di lokasi tersebut. Koordinasi tersebut berlangsung di Kantor Lanal Ternate, Kelurahan Akehuda, Selasa (9/1/2024), turut hadir mendampingi […]

Karnaval  Pesona Budaya Jiko AkelamO

Karnaval  Pesona Budaya Jiko Akelama dalam rangka Perayaan Hari Jadi Kelurahan Akelamo ke-16 secara resmi dilepas oleh Wakil Walikota Tidore yang diwakili Staf Ahli Walikota Bidang Hukum, Politik dan Pemerintahan Marjan Djumati, di Kelurahan Akelamo Kecamatan Oba Tengah, Senin (8/01/2024) Mengawali sambutan Wakil Walikota, Marjan Djumati Menyampaikan,  Kegiatan ini patut mendapat dukungan semua pihak, karena […]

Wakil Wali Kota Tidore Kepulauan, Muhammad Sinen meninjau rumah milik salah satu warga di Kelurahan Ome

Wakil Wali Kota Tidore Kepulauan, Muhammad Sinen meninjau rumah milik salah satu warga di Kelurahan Ome, Kecamatan Tidore Utara, Kota Tidore Kepulauan, Senin (8/1/2024). Rumah gubuk, berbilik bambu yang ditinjau Wakil Wali Kota, Muhammad Sinen itu milik pria paruh baya bernama Ismail Kene, terletak di RT/RW 002/001, Kelurahan Ome. Rumah tersebut rencananya akan segera dibangun […]

Pembentukan Tim Lokasi Prioritas (Lokpri)

Wali Kota Tidore Kepulauan Capt. H. Ali Ibrahim memimpin langsung Rapat Pembahasan dan Pembentukan Tim Lokasi Prioritas (Lokpri) dalam mendukung Program Kawasan Strategi Pariwisata Nasional (KSPN) di Kota Tidore Kepulauan yang berlangsung di Ruang Rapat Walikota Tidore, Senin (8/1/2023).  Pada kesempatan ini Walikota Tidore Kepulauan Capt. H. Ali Ibrahim menyampaikan setelah dibentuk tim untuk membahas […]