Monthly Archives: August 2023

Upacara pada Apel Kehormatan dan renunangan suci dalam rangka Memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) RI ke 78 Tahun 2023

Walikota Tidore Kepulauan Capt, H. Ali Ibrahim,MH bertindak selaku Inspektur upacara pada Apel Kehormatan dan renunangan suci dalam rangka Memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) RI ke 78 Tahun 2023, sekaligus mengenang jasa para pahlawan, di Makam Pahlawan Nasional Sultan Nuku, Kelurahan Soasio, Rabu (16/8/2023). Apel kehormatan digelar sekitar pukul 23:22, berjalan dengan penghayatan, hikmat dan khusuk, […]

Talagamori Open Turnamen Cup I Desa Tahun 2023

Turnamen yang digelar di desa Talagamori itu dibuka oleh Wakil Wali Kota Tidore Kepulauan, Muhammad Sinen. Wakil Wali Kota, Muhammad Sinen dalam sambutanya menyampaikan, Pemerintah Daerah Kota Tidore Kepulauan sangat mengapresiasi setiap kegiatan yang diinisiasi oleh para pemuda, sebagaimana harapan bahwa pemuda merupakan generasi yang penuh dengan ide dan kreatifitas seperti kegiatan sore ini. Talagamori […]

Kota Tidore Kepulauan mendapat kado spesial menjelang peringatan HUT Ke 78 Kemerdekaan RI Tahun 2023

Menariknya, Walikota Tidore Capt. H. Ali Ibrahim, MH, diminta untuk hadir dan damping Menkomarvest Luhur Binsra Panjaitan dalam memimpin Rakor yang juga dihadiri oleh Menteri Perhubungan RI Budi Karya Sumadi dan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif RI Sandiaga Salahudin Uno, dan sejumlah pejabat eselon I dan II kementerian lembaga, serta Sekretaris Daerah Kota Tidore Kepulauan […]

Mempererat tali silaturahim dan rasa persatuan serta menyongsong Hari Ulang Tahun (HUT) ke 78 Republik Indonesia Tahun 2023

Dalam sambutannya, Yakub Husain mengatakan, Bulan Agustus adalah bulan yang istimewa dan special, dimana bulan ini masyarakat Indonesia memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke 78 Kemerdekaan Republik Indonesia, banyak agenda kegiatan untuk menyemarakkan Bulan Agustus sebagai bulan Perjuangan pada tahun 2023. “Di Kota Tidore Kepulauan pun terasa begitu semarak, masyarakat bergembira dalam setiap kegiatan untuk […]

Sebanyak 43 peserta gerak jalan dalam rangka memeriahkan HUT RI KE-78, Pemerintahan Desa Kusu Kecamatan Oba Utara Kota Tidore Kepulauan

Dalam kesempatan tersebut, Muhammad Sinen memberikan apresiasi kepada PGRI, Camat Oba Utara, dan seluruh masyarakat Desa Kusu Kecamatan Oba Utara selalu melakukan kegiatan dengan memeriahkan HUT RI ke 78, “Untuk itu mari kita sama-sama menjaga dan  tingkatkan kecintaanya kepada NKRI. Hingga sampai saat ini masih tetap terjaga.” Ajak Muhammad Sinen Wakil Walikota dua periode ini […]